Daftar Ponsel Motorola Dapat Android v8.0 Oreo

ruanggadged.com - Daftar Ponsel Motorola Dapat Android v8.0 Oreo - Setelah beberapa Produsen Smartphone mengkonfirmasikan pembaruan perangkat Android v.8 Oreo ke beberapa seri smartphone mereka, Sekarang giliran Motorola yang akan men-Upgrade Beberapa seri Smartphone nya ke Android v8.0 Oreo.

Motorola, Sekarang perusahanya telah diaambil alih oleh Lenovo, telah memastikan beberapa seri ponsel yang akan mendapatkan pembaruan Sistim Operasi Android Oreo. Diantaranya ada 8 Seri smartphone motorola yang akan mendapatkan versi terbaru android Oreo yaitu Moto Z2 Force, Moto Z2 Play, Moto Z Force, Moto Z, Moto Z Play, Moto G5S Plus, Moto G5, dan Moto G5 Plus.
Daftar Ponsel Motorola Dapat Android v8.0 Oreo

Dari daftar ponsel motorola yang dapat pembaruan android 8.0 Oreo merupakan Ponsel premium dari seri smartphone motorola. Dengan adanya upgrade tersebut, dipastikan Motorola bakal kembali ikut meramaikan persaingan Ponsel Android Premium di pasaran.

Sebelum dibeli oleh Perusahaan Lenovo, Ponsel Motorola kurang memuaskan dalam penjualan smartphonenya. Yang dulu hanya di kuasai oleh produsen-produsen smartphone seperti Samsung, Asus, Sony, serta Lenovo. Mungkin setelah di beli Lenovo ponsel Motorola akan kembali hadir dan bisa memuaskan para konsumen smartphone.

Terlebih sekarang beberapa serinya telah di semati OS Android terbaru, diharapkan Motorola kembali bangkit dan ikut bersaing dengan produsen lain. Ini akan menjadi langkah awal kembalinya Motorola di bursa smartphone. dengan mengandalkan beberapa serinya, ini tentu motorola benar-benar serius dalam dunia persaingan Ponsel pintar tersebut.

Tentu saja, setelah di adopsi Lenovo, motorola berani menjadi pesaing yang wajib diperhitungkan oleh produsen Smartphone lainya. Nah, buat kalian semua pecinta Ponsel Motorola, ini menjadi kabar gembira buat kalian. Karena kalian bisa mendapatkan Ponsel motorola dengan OS terbaru.

Itulah artikel Daftar Ponsel Motorola Dapat Android v8.0 Oreo yang bisa saya berikan, semoga bisa menjadi referensi buat anda semua. Semoga Bermanfaat.

Postingan populer dari blog ini

Magnetic Disk, Pengertian, Bagian dan Karakternya, Lengkap!

Cara Terbaru Membajak Facebook Orang Lain

Download Real Drum + Kendhang Mod Apk Terbaru