5 Smartphone Terbaik 2019 Harga 1 Jutaan, Dengan RAM 3 GB

Smartphone Terbaik 2019 Harga Satu Jutaan RAM 3 GB - ruanggadged.com, Memilih smartphone tentu kita menginginkan yang terbaik, tapi dengan harga murah. Selain itu, memiliki spesifikasi yang tinggi. Itu keinginan kita bukan?

Jika kamu mencari smartphone terbaik harga satu jutaan yang memiliki RAM 3 GB maka kamu tidak akan sulit mencarinya. Karena, sekarang ini banyak ponsel RAM 3 GB yang dijual dengan harga sekitar ssatu jutaan saja. Dan disini ponsel-ponsel tersebut yang akan kita bahas.

Baca Juga: 15 Hp RAM 4 GB Harga Satu Jutaan Terbaik Dari Berbagai Merek

Untuk urusan smartphone terbaik saat ini memang sulit menentukan mana yang paling baik dengan menyuguhkan spesifikasi yang tinggi namun dengan harga yang murah. Prioritas sebuah Hp yang ingin dipilih tentu selain kualitas kamera, prosesor kelas tinggi adalah masalah RAM. Ya, RAM memang menjadi spesifikasi penting pada smartphone Android.

Di tahun 2019 ini banyak sekali ponsel-ponsel baru bermunculan, dengan begitu ponsel lama akan semakin ketinggalan. Namun tidak dengan smartphone terbaik 2019 ini yang menawarkan spesifikasi seperti RAM 3 GB dan dengan harga satu jutaan.

Berikut ini adalah beberapa smartphone Android terbaik harga satu jutaan dan memiliki kapasitas RAM 3 GB, yang pastinya menjadi incaran banyak konsumen.

Smartphone Terbaik RAM 3 GB Harga Satu Jutaan


Nah, bagi yang ingin mencari Smartphone Android yang mementigkan RAM dan harga, admin akan memberikan rekomendasi Hp dengan RAM 3 GB yang dijual kisaran harga satu jutaan. Yuks lasngsung saja cek Smartphonenya.

1. Realme 3

5 Smartphone Terbaik 2019 Harga 1 Jutaan, Dengan RAM 3 GB

Pertama ada Realme 3 yang menjadi smartphone terbaik harga satu jutaan dengan RAM 3GB. Memiliki prosesor MediaTek MT6771 Helio P60 tentu ini menjadi ponsel terbaik di kelasnya. Untuk urusan multitasking dan game ponsel ini mampu bekerja dengan baik.

Sedikit spesifikasi unggulan dari Realme 3

  • Prosesor: MT6771 Helio P60
  • RAM: 3 GB
  • Layar: 6.22 inci
  • Kamera: 13 + 13 MP (Kamera belakang) dan 13 MP (kamera depan)
  • Baterai: 4230 mAh
  • Harga: Sekitar Rp. 1.89 Jutaan
Selain itu, Realme 3 juga memiliki kapasitas baterai yang cukup besar, sehingga kamu bisa mengoperasikan ponsel ini dengan cukup lama. Kamera dari Realme 3 juga cukup bagus saat mengambil gambar maupun untuk video.

2. Asus ZenFone Max Pro M1

5 Smartphone Terbaik 2019 Harga 1 Jutaan, Dengan RAM 3 GB

Masuk dalam daftar smartphone gaming murah, Asus ZenFone Max Pro M1 juga rekomended sekali untuk kamu beli. Pasalnya ponsel terbaik dari Asus ini memiliki spesifikasi yang cukup tinggi di harga satu jutaan. Selain dibekali RAM 3 GB, Asus Zenfone Max Pro M1 juga dibekali Chipset Snapdragon 636 yang mampu memainkan game berat dengan lancar.

Sedikit Spesifikasi unggulan dari Asus Zenfone Max Pro M1
  • Prosesor: Snapdragon 636
  • RAM: 3 GB
  • Layar: 5.99 inchi
  • Kamera Belakang: 13 MP + 5 MP
  • Kamera Depan: 16 MP + 8 MP
  • Baterai: 5000 mAh
  • Harga: Sekitar Rp. 1.6 Jutaan
Disisi lain spesifikasi unggulan dari Asus Zenfone Max Pro M1 ini yaitu kapasitas baterai yang besar dan 4 kamera yang akan memberikan hasil gambar dan video cukup bagus. Dengan begitu Asus Zenfone Max Pro M1 masuk dalam daftar Smartphone terbaik 2019 harga satu jutaan dengan RAM 3GB.

3. Huawei Y7 Pro

5 Smartphone Terbaik 2019 Harga 1 Jutaan, Dengan RAM 3 GB

Selanjutnya ada Huawei Y7 Pro sebagai ponsel terbaik 2019 RAM 3 GB. Dibekali chipset Snapdragon 450 dan RAM 3 GB membuat ponsel dari Huawei ini layak untuk kamu pertimbangkan saat ingin membeli ponsel baru harga satu jutaan. Karena ponsel ini memiliki desain yang lagi trend saat ini.

Spesifikasi unggulan Huawei Y7 Pro
  • Prosesor: Snapdragon 450
  • RAM: 3 GB
  • Layar: 6.26 inchi
  • Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP
  • Kamera Depan: 16 MP
  • Baterai: 4000 mAh
  • Harga: Sekitar Rp. 1.8 Jutaan
Ponsel ini cukup mumpuni di kisaran harga satu jutaan, hasil gambar dari kamera Huawei Y7 Pro juga cukup bagus.

4. Vivo Y93

5 Smartphone Terbaik 2019 Harga 1 Jutaan, Dengan RAM 3 GB

Lalu ada Vivo Y93 yang dinobatkan sebagai Smartphone terbaik harga satu jutaan dengan RAM 3GB. Memilliki prosesor MTK6762R Helio P22, Vivo Y93 juga sangat rekomended untuk kamu miliki di harga satu jutaan. Karena Vivo Y93 juga cukup bertenagan untuk masalah bermain game maupun multitasking.


Spesifikasi unggulan Vivo Y93
  • Prosesor: MTK6762R Helio P22
  • RAM: 3 GB
  • Layar: 6.2 inchi
  • Kamera belakang: 13 MP + 2 MP
  • Kamera depan: 8 MP
  • Baterai: 4030 mAh
  • Harga: Sekitar Rp. 1.9 Jutaan
Dengan banderol harga satu jutaan, Vivo Y93 juga memiliki spesifikasi canggih lainnya, layar yang lebar serta desain kekinian, ponsel ini cocok bagi anak-anak muda jaman now.

5. Redmi Note 7

5 Smartphone Terbaik 2019 Harga 1 Jutaan, Dengan RAM 3 GB

Ponsel baru dari Redmi ini juga pantas dibilang Smartphone terbaik 2019 RAM 3G harga satu jutaan. Redmi Note 7 juga bisa dikatakan sebagai ponsel gaming murah 2019, karena sudah dibekali prosesor handal yakni Snapdragon 660.

Spesifikasi unggulan Redmi Note 7
  • Prosesor: Snapdragon 660
  • Layar: 6.3 inchi
  • Kamera belakang: 48 + 5 MP
  • Kamera depan: 13 MP
  • Baterai: 4000 mAh
  • Harga: Sekitar Rp. 1.99 Jutaan
Hal yang menarik dari Ponsel terbaik 2019 harga satu jutaan ini adalah kamera belakang yang memiliki resolusi besar yakni 48 MP yang membuat hasil foto dan video sudah tidak bisa diragukan lagi. Dengan begitu Redmi Note 7 sangat layak untuk masuk daftar Smartphone terbaik 2019 harga satu jutaan RAM 3 GB.

Bagimana apakah salah satu dari Smartphone terbaik 2019 harga satu jutaan dengan RAM 3 GB ada yang kamu incar?

Demikian ulasan smartphone terbaik harga satu jutaan dengan ram 3 gb, semoga artikel ini dapat membantu kamu yang sedang mencari ponsel baru. Semoga bermanfaat.

Postingan populer dari blog ini

Magnetic Disk, Pengertian, Bagian dan Karakternya, Lengkap!

Cara Terbaru Membajak Facebook Orang Lain

Download Real Drum + Kendhang Mod Apk Terbaru